Cara Menghapus Histori Alamat Database Accurate

Halo Sobat Acis kembali lagi dengan kami Tim Acis, yang akan selalu sharing serta berbagi tips-tips unik seputar Software Accurate. Nah pada kali ini kita akan membahas tentang Cara Menghapus Histori Alamat Database Accurate, yang dapat mengakomodir semua transaksi Penjualan kalian. Mau  tau  software apa itu? Yuk Disimak.

Langkah-langkah Menghapus Histori Alamat Database Accurate

Jika Anda memiliki lebih dari 1 database Accurate yang sudah tersimpan history dimana database tersimpan dan pada saat membuka database melalui Buka Data Perusahaan, pada bagian file name diisi huruf C atau D secara otomatis akan muncul alamat database gdb yang terakhir Anda buka. seperti gambar dibawah ini :

Cara Menghapus Histori Alamat Database Accurate

Berikut adalah Caranya Menghapus Histori Alamat Database Accurate :

  1. Pilih StartRun, ketik Regeditlalu tekan Enter. Maka akan muncul gambar di bawah ini :

    Menghapus Histori Alamat Database Accurate

  2. Akan muncul Window Registry Editor, double klik di folder HKEY_CURRENT_USERSoftwareCPS | AccurateVer5 | LastOpen, ada File_1, File_2, File_3, dst , hapus file yang sudah tidak digunakan dengan cara klik kanan pilih Delete. Untuk lebih lengkapnya dapat di lihat pada gambar dibawah ini :

    Menghapus Histori Alamat Database Accurate

  3. Menghapus Histori Alamat Database Accurate

    Menghapus Histori Alamat Database Accurate

    Maka lokasi database telah terhapus dan menyisakan database yang tidak kita hapus.

Informasi Order Database Accurate

Kami adalah konsultan penjualan resmi untuk Accurate Software untuk seluruh Indonesia mulai dari Aceh, Padang, Jambi, Bengkulu, Medan, Palembang, Bangka Belitung, Serang, Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Bali, Pontianak, Balikpapan, Manado, Makasar sampai Jayapura. Dapatkan info lebih lanjut dari kami dengan menghubungi email marketing@acisindonesia.com atau telp 021-29018652 dengan Tim Solution Expert kami yang siap membantu Anda. klik disini.

 

Tinggalkan Balasan