Disetiap perusahaan yang memiliki beberapa gudang di dalam usahanya untuk menyimpan stok yang tersedia itu harus mempunyai laporan yang update untuk melihat stok barang yang ber mutasi masuk dan keluar, didalam easy accounting dapat memunculkan lebih dari 1 gudang, dan di dalam modul utama lalu ke persediaan dan klik barang pergudang, kita dapat melihat secara update barang yang ada di masing-masing gudang, tetapi biasanya dalam  pelaksanaan ketika melihat barang pergudang kadang terjadi ketidak sesuaiani stok yang ada di barang pergudang saat melihat modul utama/ persediaan/ barang pergudang dengan laporan stok valuasi yang ada di laporan barang.

Untuk mengatasi kenapa tidak sesuai antara di abrang pergudang dengan laporan barang valuasi di easy accounting telah menyediakan tombol hitung ulang diddalam tampilan barang pergudang,

Mengatasi stok barang pergudang tidak sesuai dengan laporan stok.

 

Setelah mengklik kolom hitung ulang tunggu beberapa saat sampai selesai hitung ulang, otomastis item akan terupdate.

Demikian penjelasan singkat Cara Mengatasi stok barang pergudang tidak sesuai dengan laporan stok di Easy Accounting 5. Untuk penjelasan yang lebih mendetail dan spesifik dapat mengambil Training di kami ACIS Indonesia, dengan mengambil training dapat memudahkan kita memamahi sistem Easy Accounting secara langsung, dan cara penggunaan sistem Easy Accounting termasuk salah satunya Cara Mengatasi stok barang pergudang tidak sesuai dengan laporan stok di Easy Accounting 5 seperti yang dijelaskan diatas.

Tinggalkan Balasan