7 Alasan Perusahaan Harus Menggunakan Software Akuntansi

Dewasa ini, banyak perusahaan yang sudah menggunakan software akuntansi untuk pencatatan transaksi keuangan mereka setiap bulannya. Namun, masih banyak juga perusahaan yang belum menggunakan software akuntansi sama sekali. Bagi yang belum menggunakan software akuntansi, berikut ini ada 7 Alasan Perusahaan Harus Menggunakan Software Akuntansi yang kami rangkum sesuai dengan pengalaman kami di lapangan. 1. Pengelolaan data…

Rekonsiliasi Bank Di Easy5

Rekonsiliasi Bank adalah proses pencocokan transaksi antara catatan buku bank perusahaan dengan catatan bank dalam Rekening Koran. EASY Accounting System memiliki fitur untuk membantu anda melakukan pencocokan transaksi antara catatan buku bank perusahaan dengan catatan bank dalam Rekening Koran. Dalam artikel Rekonsiliasi Bank Di Easy5 akan dibahas bagaimana cara melakukan Rekonsiliasi Bank Di Easy5. Berikut…

Rekonsiliasi Bank

Rekonsiliasi Bank adalah proses penyesuaian informasi catatan kas menurut sebuah perusahaan dan juga menurut bank. Rekonsiliasi Bank  dapat diartikan juga sebagai kegiatan merinci adanya perbedaan terhadap catatan transaksi milik bank sebagai pengelola transaksi serta catatan yang dimiliki oleh perusahaan dengan pihak bank berupa rekening koran atau biasa disebut bank statement. Dalam proses rekonsiliasi bank akan…