Maraknya perkembangan software akuntansi di Indonesia dengan berbagai keunggulan dan harga yang menjamin dalam mengimplementasikan di suatu perusahaan. Zahir Accounting Software menawarkan versi Small Business, harga zahir ini tergolong sangat murah dengan 2 Juta rupiah anda sudah bisa mengganti sistem manual perusahaan anda menjadi sistem terkomputerisasi. Harga Software Akuntansi Small Business Zahir Accounting ini mempunyai keunggulan fitur dianataranya :

 

software-akuntansi-murah-zahir-small-business2

  • Inventory

Dalam inventory terdapat fitur untuk mengelola barang yang akan djual, disimpan, dan dibeli.

  1. Modul Inventory ini mampu menambah persediaan
  2. Pemakaian / Penyesuaian Barang untuk mengkontrol barang
  3. Melakukan Stock Opname
  4. Menentukan Harga Jual, dan
  5. Mampu melakukan manajemen persediaan

 

  • Kas & Bank

Dalam modul Kas&Bank terdapat fitur untuk mengelola Kas/Bank Masuk Maupun Keluar, Transfer dan Rekonsiliasi Bank.

 

  • Rekonsiliasi Bank

Program zahir juga menyediakan modul rekonsiliasi bank untuk coss cek saldo secara bank dan secara perusahaan.

 

  • Ekspor laporan

Zahir Accounting software menyediakan fasilitas ekspor laporan dengan format pilihan yang banyak, sehingga sangat flexible untuk melakukan pengarsipan laporan yang lebih baik dan rapih.

 

  • Laporan bisa di klik

Fitur ini sediakan program zahir untuk melakukan analisa data asli per transaksi, sehingga dengan mudah melakukan cross cek terhadapa laporan dengan dasar transaksi asli.

 

  • Faktur Pajak

Faktur pajak pada program zahir sangat berguna untuk melakukan pelaporan pajaka ke e-faktur. Untuk pengolahan faktur pajak pada Zahir Accounting software sangat simple, hanya memasukan no seri faktur pajak maka akan mengeluarkan csv e-faktur untuk melakuan impor laporan pajak melalui e-faktur.

 

  • Analisa Bisnis

Grafik analisa bisnis yang dihasilkan oleh Zahir Accounting Software memberikan kemudahan bagi manajemen atau pengambilan keputusan untuk mengetahui kondisi bisnisnya dan  merencanakan bisnisnya dalam jangka pendek dan jangka panjang

 

 

Grafik Laba Rugi

Grafik Laba Rugi

  • Reminder

Program zahir menyediakan fitur Reminder untuk melakukan control Hutang dan Piutang dan lain sebagainya.

 

  • Grafik

Kebanyakan pengusaha tidak mampu membaca laporan keuangan yang tersaji secara angka-angka, namun Zahir Accounting menyediakan laporan berbentuk grafik secara lengkap dan mudah dibaca, sehingga dapat menganalisa bisnis dengan mudah.

contoh-laba-rugi

Dalam harga 2 Juta pada Zahir Small Business tak lepas dari keterbatasan seperti :

  1. Max 5 User per database
  2. Max 100 Juta Omzer Penjualan per database
  3. Max 1000 Item Barang per database
  4. Max 1000 Transaksi per database

 

Kami adalah ACIS Indonesia, konsultan penjualan resmi software-software akuntansi seperti Jurnal ID, EASY Accounting Software, ACCURATE, ACOSYS, Zahir Accounting Software dll. Accounting Software untuk seluruh Indonesia mulai dari Aceh, Padang, Jambi, Bengkulu, Medan, Palembang, Bangka Belitung, Serang, Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Bali, Pontianak, Balikpapan, Manado, Makasar sd.Jayapura. Dapatkan info lebih lanjut dari kami dengan menghubungi email sales@acisindonesia.com atau telp 021-2901 8652 dengan Tim Solution Expert kami yang siap membantu Anda

 

Tinggalkan Balasan